Search

Terpopuler - Fadli Zon Minta Maaf Kepada Kedubes Rusia

INILAHCOM, Jakarta - Aksara Sirilik, atau aksara Kiril atau azbuka , adalah sejenis aksara yang digunakan untuk menulis enam bahasa Slavia asli (Belarusia, Bulgaria, Makedonia, Rusia, Serbia, dan Ukraina).

Kali ini Wakil Ketua DPR RI Fadli Zon lewat akun twitter resminya kembali melakukan cuitan. Namun tulisan kata-kata tersebut bukan dari bahasa Indonesia melainkan tulisan bahasa Rusia. Berikut cuitan politisi Partai Gerindra tersebut

" . . " -" @RusEmbJakarta ," tulis @fadlizon dikutip INILAHCOM, Kamis (7/2/2019).

Sementara itu, saat diterjemahkan dalam bahasa Indonesia inti daripada cuitan dari Wakil Ketua DPR RI tersebut adalah memintaa maaf kepada Duta Besar Federasi Rusia, buntut dari polemik 'Propaganda Rusia'.

Berikut isi terjemahan lengkapnya ;

Kepada Duta Besar Federasi Rusia yang terhormat, Kami menyampaikan permintaan maaf yang tulus atas pernyataan Presiden kami yang tidak tepat dan salah tentang apa yang disebut. "propaganda dalam bahasa Rusia" Terima kasih atas pengertian Anda. Embassy @RusEmbJakarta Dengan penuh hormat [wll]

Let's block ads! (Why?)

Baca Kelanjutan Terpopuler - Fadli Zon Minta Maaf Kepada Kedubes Rusia : http://bit.ly/2RN3Qv9

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Terpopuler - Fadli Zon Minta Maaf Kepada Kedubes Rusia"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.