Search

Ini 5 Tren Warna Fashion untuk Rayakan Imlek di Tahun Kelinci Air - Metro TV News

22 January 2023 08:45

Tahun Baru Imlek menjadi momen yang penting dan sangat ditunggu-tunggu masyarakat Tionghoa. Dalam kalender Tionghoa, 2023 adalah tahun kelinci air yang merupakan simbol umur panjang, kedamaian, dan kemakmuran, sehingga 2023 dapat diartikan sebagai tahun harapan. 

Harapan bisa didapatkan dari mana saja, termasuk dalam pemilihan warna yang bisa disesuaikan pada berbagai aspek mulai dari desain interior, hingga tren fashion. 

Meski perayaan Imlek identik dengan warna merah dan gold, tetapi tidak masalah mencoba pilihan warna lain. Di tahun kelinci air ini ada lima warna yang menjadi tren.

Lima warna ini dikabarkan bisa memberikan energi baik, dan cocok dengan tren fashion 2023 yang didominasi dengan korean dan harajuku style yang identik dengan padu padan warna cerah. 

1. Azure Blue
Warna ini mampu menghadirkan rasa tenang, damai, sekaligus bebas. 

2. Apple Green
warna ini bisa menjadi perwakilan sebagai warna yang dapat meningkatkan kreatifitas. 

3. Fairy Red
Perayaan imlek dengan identik dengan warna ini. warna merah dianggap sebagai warna pembawa keberuntungan. 

4. Imperial Yellow
Agar penampilan tidak membosankan saat momen perayaan imlek, Anda bisa mencoba menggunakan pakaian dengan warna ini. Warna ini dapat meningkatkan kemakmuran. 

5. Pearl White
Di tahun kelinci air, warna ini dapat memberikan keseimbangan serta meningkatkan fokus. 

Adblock test (Why?)



"tren" - Google Berita
January 22, 2023 at 08:45AM
https://ift.tt/edTQu4i

Ini 5 Tren Warna Fashion untuk Rayakan Imlek di Tahun Kelinci Air - Metro TV News
"tren" - Google Berita
https://ift.tt/LG0Mxdw
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Ini 5 Tren Warna Fashion untuk Rayakan Imlek di Tahun Kelinci Air - Metro TV News"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.