Search

Bek PSIS: Semoga Mampu Pertahankan Tren Seperti Sekarang - Timlo Net

Semarang – PSIS Semarang menunjukkan tren yang sangat positif di awal Shopee Liga 1 2020. Dalam tiga laga yang sudah dijalani, dua kemenangan berhasil diraih Mahesa Jenar dan berada di posisi lima besar.

Sayangnya, di saat dalam perjalanan yang positif, kompetisi harus dihentikan sementara akibat wabah virus Corona. PSSI memutuskan menghentikan kompetisi hingga batas waktu yang belum ditentukan.

Bek sayap PSIS Semarang, Frendi Saputra menyayangkan situasi yang memaksa kompetisi belum jelas kapan akan dilanjutkan kembali. Mengingat timnya sedang dalam tren yang sangat positif.

“Sebenarnya saya menyayangkan tim kembali diliburkan, dan kompetisi sementara dihentikan. Apalagi tim kami masih berada dijalur yang baik. Apa boleh buat, demi kebaikan bersama,” tutur Frendi Saputra, Rabu (25/3).

“Harapan saya agar wabah segera berakhir dan situasi kembali normal. Semoga PSIS juga mampu mempertahankan tren seperti sekarang ini hingga akhir musim nanti,” tukasnya.

Editor : Dhefi Nugroho

Let's block ads! (Why?)



"tren" - Google Berita
March 25, 2020 at 04:24PM
https://ift.tt/39jLEC8

Bek PSIS: Semoga Mampu Pertahankan Tren Seperti Sekarang - Timlo Net
"tren" - Google Berita
https://ift.tt/2FjbNEI
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Bek PSIS: Semoga Mampu Pertahankan Tren Seperti Sekarang - Timlo Net"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.