
BOLASPORT.COM - Bek asal Indonesia, Asnawi Mangkualam kembali dipercaya tampil sebagai starter saat Ansan Greeners menghadapi Bucheon FC pada Sabtu (17/4/2021).
Asnawi Mangkualam terus mendapat kepercayaan di tim utama Ansan Greeners.
Menghadapi pekan ketujuh K-League, Asnawi kembali dipercaya tampil sejak menit awal.
Pelatih Ansan Greeners, Kim Gil-sik kembali menempatkan Asnawi di posisi sayap kanan.
Sebelumnya, Kim Gil-sik sempat mengistirahatkan Asnawi pada saat Ansan Greeners melakoni laga di babak ketiga Piala FA Korea Selatan.
Kim Gil-sik mengisyaratkan bahwa pemain berusia 21 tahun itu telah menjadi bagian dari tim inti Ansan Greeners.
"tren" - Google Berita
April 17, 2021 at 08:30PM
https://ift.tt/3gfPhQR
Asnawi Mangkualam Nyaris Cetak Gol, Ansan Greeners Putus Tren Buruk - Bolasport.com
"tren" - Google Berita
https://ift.tt/2FjbNEI
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Asnawi Mangkualam Nyaris Cetak Gol, Ansan Greeners Putus Tren Buruk - Bolasport.com"
Posting Komentar