Search

Tren Positif Selama COVID-19, Permintaan Layanan Home Service Suzuki Alami Peningkatan - Pikiran Rakyat

PIKIRAN RAKYAT - Pabrikan mobil Jepang, Suzuki mengalami tren positif pada masa pandemi COVID-19.

Ini dikarenakan kebijakan home service yang mereka laksanakan mengalami peningkatan.

Suzuki membuat kebijakan home service sebagai dampak dari adanya kebijakan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) yang membatasi aktivitas para konsumennya.

Baca Juga: Bukan Dihukum, Pengendara Motor Tidak Gunakan Masker di Bali Disambut Tarian Lokal

"Saat ini cukup banyak pelanggan kami yang menggunakan layanan Halo Suzuki.

"Mereka meminta berbagai bantuan karena tidak bisa ke mana-mana, terutama untuk layanan home service," ujar Marice Service Director PT Suzuki Indomobil Sales, Riecky Patrayudha seperti dikutip Pikiran-Rakyat.com dalam keterangan tertulisnya pada Pikiran-Rakyat.com.

Permintaan layanan home service Suzuki di masa pandemi COVID-19 naik secara signifikan yaitu 40 persen.

Sayangnya, tren positif tersebut tidak berlaku untuk layanan Suzuki lainnya.

Baca Juga: Jangan Tertipu Tampang, Toyota Land Cruiser ini Gak Tembus Saat di Tembak

Tercatat untuk permintaan layanan lainnya di Halo Suzuki, Suzuki mengalami penurunan jika dibandingkan pada masa sebelum pandemi COVID-19 tersebar.

Let's block ads! (Why?)



"tren" - Google Berita
May 21, 2020 at 02:10PM
https://ift.tt/2ZnwVox

Tren Positif Selama COVID-19, Permintaan Layanan Home Service Suzuki Alami Peningkatan - Pikiran Rakyat
"tren" - Google Berita
https://ift.tt/2FjbNEI
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Tren Positif Selama COVID-19, Permintaan Layanan Home Service Suzuki Alami Peningkatan - Pikiran Rakyat"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.