Search

Tren industri menanjak, NPL Bank Woori Saudara justru turun - Keuangan Kontan

Reporter: Amanda Christabel | Editor: Wahyu T.Rahmawati

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Data Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menunjukkan tingkat rasio kredit bermasalah atau non performing loan (NPL) masih meningkat. 

Tercatat, per April 2021 NPL gross ada di level 3,22%. Angka tersebut meningkat bila dibandingkan dengan periode bulan sebelumnya yang sebesar 3,17%.

PT Bank Woori Saudara Indonesia Tbk atau biasa disebut BWS justru mengatakan sebaliknya. Tercatat, rasio NPL yang terdapat di BWS terus menurun.

Baca Juga: Pencarian dana lewat rights issue makin diminati

Akhir tahun 2020 tercatat NPL net Bank Woori sebesar 0,55%. Pada kuartal pertama 2021, NPL net Bank Woori Saudara menunjukkan penurunan menjadi 0,51%.

"Segmen yang menjadi penyumbang terbesar ini adalah dari sektor konstruksi. Dan tren NPL di BWS hingga akhir tahun 2021 sepertinya akan stabil," ujar Direktur BWS, Sadhana Priatmadja kepada Kontan.co.id, Selasa (15/6)

Baca Juga: Rasio NPL Kredit Produktif Berpotensi Naik

DONASI, Dapat Voucer Gratis!
Dukungan Anda akan menambah semangat kami untuk menyajikan artikel-artikel yang berkualitas dan bermanfaat.

Sebagai ungkapan terimakasih atas perhatian Anda, tersedia voucer gratis senilai donasi yang bisa digunakan berbelanja di KONTAN Store.




Adblock test (Why?)



"tren" - Google Berita
June 15, 2021 at 10:04PM
https://ift.tt/35mOmr6

Tren industri menanjak, NPL Bank Woori Saudara justru turun - Keuangan Kontan
"tren" - Google Berita
https://ift.tt/2FjbNEI
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Tren industri menanjak, NPL Bank Woori Saudara justru turun - Keuangan Kontan"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.