Search

Menarik, Tren Koleksi 5 Tanaman Hias ini Banyak Diserbu Masyarakat Saat Pandemi Covid-19 Berlangsung - Pikiran Rakyat

MANTRA SUKABUMI - Tren memelihara tanaman atau koleksi tanaman hias kini kembali digandrungi masyarakat saat pandemi Covid-19 berlangsung.

Hal ini dilakukan untuk mengisi waktu luang yang mereka miliki saat masa pandemi ini.

Tak hanya dirasakan masyarakat pecinta tanaman, penjual tanaman juga merasa tingkat penjulan melonjak, sehingga mendapatkan untung banyak setelah tanamannya laris terjual.

Baca Juga: 7 Langkah Mudah Membuat Kebun Lebih Ramah Lingkungan di Rumah

Baca Juga: Fantastis, Mal Taman Anggrek Jakarta Laku Terjual Seharga Rp17 Triliun di Situs Properti Online

Sebagaimana mantrasukabumi.com melansir dari berbagai sumber, berikut beberapa jenis tanaman hias yang laku terjual selama pandemi.

1. Kaktus Mini
Kaktus mini (Astrophytum) adalah jenis tanaman yang paling laris pada masa Covid-19.

Karena bentuknya yang sangat unik dan bervasi membuat kebanyakan masyarakat tertarik untuk mengoleksinya sebagai tanaman hias.

Bentuknya yang mini dan cantik dapat dipadukan dengan berbagai macam pot cantik sehingga akan menambah keindahannya.

Let's block ads! (Why?)



"tren" - Google Berita
August 17, 2020 at 06:12AM
https://ift.tt/2FnUEwO

Menarik, Tren Koleksi 5 Tanaman Hias ini Banyak Diserbu Masyarakat Saat Pandemi Covid-19 Berlangsung - Pikiran Rakyat
"tren" - Google Berita
https://ift.tt/2FjbNEI
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Menarik, Tren Koleksi 5 Tanaman Hias ini Banyak Diserbu Masyarakat Saat Pandemi Covid-19 Berlangsung - Pikiran Rakyat"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.